Pione Sisto Sayap Murah dari Sudan - Kalo biasanya ladang pemain bagus yang kita tahu adalah banyak dari amerika selatan, maka kali ini saya akan membahas Pione Sisto pemain Afrika yang bukan cuma bagus tetapi harganya pun lumayan murah.
Umur:19
Posisi Ideal: MR/ML/AMR/AML
Role: winger/wide winger
Klub:FC Midtjylland
Negara: Sudan
Harga: £1.9 Juta
Kisaran Harga:£2.5 Juta (Release Clause)
Profile Pione Sisto Sayap Murah dari Sudan Pada Start New Game
Profile Pione Sisto Sayap Murah dari Sudan pada umur 23 Tahun 2018
Karir Bermain Pione Sisto Sayap Murah dari Sudan sampai Tahun 2018
Pada FM2015 kali ini Sisto menunjukan kalau dia adlah seorang sayap dinamis dengan harga yang masuk budget. Cepat seperti anjing liar, berteknik tinggi dan harga murah (2.5 Juta Ppunds Release Clause) menjadikan Pione Sisto Sayap Murah dari Sudan ini menjadi buruan Manchaster United di test game yang saya mainkan.
0 komentar:
Post a Comment